Facemaker adalah Plugin berukuran kecil (48.39 Kb), untuk dipasang di 3ds Max. dengan Facemaker kita bisa menghemat waktu pengerjaan modeling wajah, karena Plugin ini menyediakan objek wajah standar bergender Pria dan Wanita, dengan vertex dan edge yang tidak terlalu rumit, kalau maho yaa nggak ada, sob ?! hingga kita tinggal mengeditnya sedikit sedikit ...
langsung saja
silahkan Download Filenya di Sini ...
CARA INSTALL FACEMAKER
setelah itu tinggal di extract, maka anda akan punya 3 Files seperti ini :
Copy Paste-kan face_maker.ms dan FM_Data.dat
pada direktori yang sama yaitu :
Local Disk (C:)\Program Files\Autodesk\3ds Max ...\Script\Startup
Copy Paste-kan face_maker.ini, pada direktori :
Local Disk (C:)\Program Files\Autodesk\3ds Max ...\plugcfg
Jalankan 3ds Max.
Facemaker dapat ditemukan pada
command panel-->create-->geometry-->scripted primitives-->face_maker
anda tinggal klik dan drag seperti membuat objek primitif
0 komentar:
Posting Komentar